Indeks Pembangunan Manusia Kabupaten Tana Tidung 2015 - Badan Pusat Statistik Kabupaten Tana Tidung

Untuk mendapatkan data silahkan datang ke Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kabupaten Tana Tidung Jalan Ahmad Yani-Trans Kaltara KM.4 RT.07 Tideng Pale setiap hari kerja mulai pukul 08:00 s.d 15:30 WITA

Indeks Pembangunan Manusia Kabupaten Tana Tidung 2015

Nomor Katalog : 4102002.6503
Nomor Publikasi : 65030.1615
ISSN/ISBN : -
Frekuensi Terbit : Tahunan
Tanggal Rilis : 2 November 2016
Bahasa : Indonesia
Ukuran File :  MB

Abstraksi

Pembangunan manusia sebagai ukuran kinerja pembangunan secara keseluruhan dibentuk melalui pendekatan tiga dimensi dasar, yaitu umur panjang dan sehat, pengetahuan dan penghidupan yang layak. Semua indikator yang mempresentasikan ketiga dimensi ini terangkum dalam satu nilai tunggal yaitu Indeks Pembangunan Manusia (IPM). Publikasi IPM Kabupaten Tana Tidung Tahun 2015 ini memuat informasi tentang capaian pembangunan manusia Kabupaten Tana Tidung pada tahun 2010-2015 dengan menggunakan metodologi terbaru dalam penghitungan IPM sehingga akan terdapat perbedaan jika dibandingkan dengan publikasi IPM sebelumnya.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Tana TidungJl. Ahmad Yani - Trans Kaltara KM.4 RT.07

Tideng PaleKec. Sesayap

Kalimantan Utara 77611Email : bps6503@bps.go.id 

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik